10 Perguruan Tinggi Terbaik di Jogja 2017

Tak heran rasanya bila Universitas Gadjah Mada di tahbiskan sebagai perguruan tinggi terbaik di Indonesia. Namun tak perlu kuatir setidaknya masih ada belasan hingga puluhan universitas di Jogja yang bisa dipilih.

ugm
rikiyudha.web.ugm.ac.id

Tapi sebelum memutuskan memilih yang lain ada baiknya untuk melihat 10 perguruan tinggi terbaik di Jogja agar tidak menyesal kemudian. Kampus-kampus tersebut mayoritas ada di Sleman, tepatnya ada di Depok dengan dukungan suasana alam yang asri.

YOUR EXISTING AD GOES HERE

Sepuluh perguruan tinggi ini layak menjadi tujuan utama karena menjadi bagian dari 100 kampus terbaik di tanah air.

Informasi terkait peringkat kampus ini di rilis Kemenristekdikti beberapa waktu yang lalu. Rilis atas peringkat ini berdasar 4 komponen yang terdiri dari kuaitas sumber daya manusia, kualitas kelembagaan termasuk di dalamnya kualitas kegiatan kemahasiswaan dan kualitas penelitian beserta publikasi ilmiah.

Oleh karena itu beruntunglah kamu yang ada di Jogja bisa memilih 10 perguruan tinggi terbaik di Jogja dan 100 terbaik di tanah air yang tersebar di 34 provinsi.

Baca juga: Mau Kuliah di Inggris Jalur Mandiri, Perhatikan Ini Dulu

YOUR EXISTING AD GOES HERE

Berikut 10 perguruan tinggi terbaik di Jogja sekaligus peringkat 100 terbaik nasional;

1. Universitas Gadjah Mada (Peringkat 1)
2. Universitas Negeri Yogyakarta (Peringkat 10)
3. Universitas Sanata Dharma (Peringkat 32)
4. Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta (Peringkat 40)
5. Universitas Islam Indonesia (Peringkat 41)
6. Universitas Atma Jaya Yogyakarta (Peringkat 46)
7. Institut Seni Indonesia Yogyakarta (Peringkat 76)
8. Universitas Janabadra (Peringkat 79)
9. Universitas Kristen Duta Wacana (Peringkat 80)
10. Institut Sains Dan Teknologi Akprind (Peringkat 96)

Sementara itu bila menilik data beberapa tahun yang lalu untuk perguruan tinggi swasta di Jogja mampu menyumbang 3 nama untuk 10 perguruan tinggi swasta di tanah air. Mereka adalah Univeritas Islam Indonesia, Univeritas Muhamadiyah Yogyakarta dan Universitas Sanata Dharma.

Pos terkait