Cara Mudah Mewarnai Rambut Tanpa Bleaching

Mungkin kita sering menduga mewarnai rambut tanpa bleaching adalah satu hal yang mustahil. Namun faktanya kini kegiatan mengubah warna rambut tanpa bleaching menjadi sesuatu yang memungkinkan.

https://www.tresemme.com/id/caranya/tips-melakukan-pewarnaan-rambut-tanpa-bleaching.html
tresemme.com

Untuk sampai pada kegiatan mewarnai rambut tanpa bleaching ada beberapa hal yang harus dipahami. Tujuannya untuk memastikan proses pewarnaan berjalan dengan sempurna.

Paling dasar yang harus dipahami tentu saja proses pewarnaan yang akan dilewati. Dari step awal hingga akhir apa saja yang akan dilakukan.

YOUR EXISTING AD GOES HERE

Ada baiknya bila ingin melakukan pewarnaan lakukan persiapan sedini mungkin. Setidaknya 3 atau 4 hari sebelumnya telah dipikirkan dan salah satu hal yang sebaiknya dihindari adalah keramas.

Membersihkan rambut dengan shampo atau bahan kimia dapat memengaruhi proses pewarnaan. Dimana bila ada kandungan kimia menempel di rambut maka proses pewarnaan besar kemungkinan tidak berjalan baik.

Hal lain yang terjadi ketika tidak keramas sebelum treatment ternyata menjaga kandungan minyak alami yang ada di kepala. Minyak alami ini ternyata baik untuk menjaga kesehatan rambut dan kulit kepala.

Minyak alami yang ada juga mampu melindungi terjadinya iritasi. Selain itu membantu mengikat warna lebih efisien.

YOUR EXISTING AD GOES HERE

Baca juga: Tips Mewarnai Rambut di Rumah

Bleaching Sebagai Salah Satu Proses Paling Lumrah

Pada umumnya mereka yang akan melakukan pewarnaan disarankan untuk melakukan bleaching. Kegiatan ini bertujuan untuk menghilangkan pigmen atau warna alami yang terkandung dalam rambut.

Secara tidak langsung kegiatan ini akan mengikis ketebalan rambut. Selain itu yang paling nampak adalah tingkat kelembaban yang kurang dan yang terjadi kemudian adalah rambut kering dan rapuh. Hal ini akan lebih parah bila sering dilakukan styling hampir setiap hari semisal catok.

Harus ada alternatif lain bila ingin melakukan pewarnaan rambut tanpa risiko berlebih. Cara-cara baru ini juga harus sudah teruji secara empiris dan klinis sehingga siapapun yang melakukannya akan tetap baik-baik saja.

Perawatan Rambut Menjadi Hal Rutin

Benar kiranya kalau rambut, khususnya bagi kaum hawa adalah sebuah mahkota. Oleh karena itu setiap perempuan rela mengeluarkan budget lebih untuk mendapat rambut sehat, tampil cantik mempesona.

Merawat rambut sejatinya tidak butuh biaya besar selama ada konsistensi. Artinya kapan tahu kapan harus dibersihkan dan kapan harus mendapat asupan nutrisi.

Ingat rambut tak ubahnya tubuh yang juga butuh asupan atau nutrisi. Tidak boleh kurang atau berlebih karena akan menimbulkan konsekuensi negatif lainnya.

Rambut yang sehat terlihat lembut berkilau, memiliki tingkat elastisitas yang baik, tidak rontok dan mudah disisir. Bila tanda-tanda itu tidak nampak maka besar kemungkinan rambut kurang sehat dan butuh treatment khusus.

Mewarnai Rambut Tanpa Bleaching dengan Produk Terbaik

Apabila beberapa hal diatas sudah diketahui dengan baik maka kini saatnya memilih produk yang tepat. Selanjutnya tinggal bagaimana mengaplikasikan sebaik mungkin.

Trik lain yang dipilih dalam mewarnai rambut tanpa bleaching dengan memilih warna lebih terang. Biasanya 2 atau 3 tingkat dari warna yang diinginkan.

Kegiatan ini hanya disarankan pada mereka yang sebelumnya tidak pernah mewarnai rambut dengan bleaching. Kegiatan mengubah warna terlalu sering juga tidak baik karena menimbulkan risiko dikemudian hari.

Salah satu produk yang sangat direkomendasikan dalam upaya mewarnai rambut tanpa bleaching tentu saja ada Tresemme. Di mana mereka hadir sebagai solusi rambut cantik.

Bukan hanya untuk mengubah warna, lebih dari itu bagaimana menampilkan rambut dalam kondisi terbaik. Kandungan baik yang ada didalamnya mampu membuat rambut kemilau lebih terang meski tanpa melalui proses bleaching.

Tresemme senantiasa berinovasi untuk hadirkan paket perawatan rambut sesuai dengan tuntutan zaman. Sangat cocok untuk diaplikasikan mereka yang berada di iklim tropis seperti Indonesia.

Pos terkait