Software Cloud ERP Indonesia Terbaik Tepat Guna

Revolusi Industri 4.0 memaksa semua pelaku usaha turut serta menerapkan sistem teknologi digital. Pun demikian dengan berbagai usaha harus mulai menggunakan software cloud ERP Indonesia untuk memastikan bisnis berjalan dengan baik.

Software Cloud ERP Indonesia
bridgetech.co.id

ERP itu sendiri merupakan kependekan dari Enterprise Resource Planning atau dalam bahasa sederhana bisa di katakan sebagai perencanaan sumber daya perusahaan. Di dalamnya terdapat 3 komponan utama mulai dari proses manajement distribution, suplay chant management dan back office operations.

YOUR EXISTING AD GOES HERE

Dan kenapa harus sistem cloud ERP tentu saja bisnis harus di pikirkan jangka panjang dan sistem berbasis cloud di percaya menjadi yang terbaik saat ini. Namun sebelum mengenal lebih jauh tentang ERP itu sendiri, wajib diketahui bahwa menolak teknologi di era digital tak ubahnya seperti keinginan untuk membunuh bisnis secara perlahan.

Sistem pencatatan konvensional sudah tidak bisa diharapkan seiring berkembangnya usaha. Semakin besar usaha di butuhkan dukungan sistem yang lebih baik pula.

Dan ada baiknya menggunakan software ERP terbaik di Indonesia sebagai salah satu solusi dalam menghadapai tantangan global.

Masalah dalam jangka pendek tentu saja bisa terjadi error pencatatan. Sementara itu untuk jangka panjang bisa jadi proyeksi atau pemetaan apa yang di butuhkan pasar di masa yang akan datang.

YOUR EXISTING AD GOES HERE

Baca juga: i7 sebagai Sistem Managemen Pergudangan Efektif

Software Cloud ERP Indonesia

Sebelum mengulas lebih rinci ada baiknya mengetahui ragam manfaat dari software sistem ERP itu sendiri:

1. Menyederhanakan proses bisnis

Seperti yang kita tahu, pada dasarnya kita ingin sesuatu yang sederhana tapi bisa menjawab semua kebutuhan. Dengan ERP ini maka UMKM mampu lebih mudah melakukan perencanaan produksi, pelacakan aset atau inventaris hingga laporan pembuatan laporan keuangan.

2. Mengemat biaya

Berapa biaya yang  harus dikeluarkan bila semua proses dilakukan secara manual. Tak hanya biaya yang membengkak tapi jumlah orang yang dipekerjakan tentu akan lebih banyak lagi. Pekerjaan yang serba otomatis dipastikan akan menghemat biaya.

3. Meningkatkan efisiensi

Efisiensi menjadi kata kunci bagi pelaku usaha bila ingin mendapat profit sebanyak mungkin. Tak ada sumber daya yang terbuang sia-sia. Untuk sampai pada titik ini tentu di butuhkan perencanaan yang matang dan terintegrasi dari hulu hingga hilir.

4. Mengintegrasikan informasi

Bayangkan bila dalam satu unit usaha melibatkan berbagai departemen. Satu sama lain haruslah bersinergi dan tidak boleh ada namanya mis komunikasi.Dengan ERP ini maka akan menjadi penjaga atau pengingat satu sama lain.

5. Memberikan data bisnis yang akurat

Data kini menjadi salah satu kekuatan sebuah usaha. Data dimaksud tentu saja harus akurat dan lengkap. Data harus mudah di sajikan dan di data untuk kemudian diambil sebuah tindakan seperti untuk memprediksi pendapatan, permintaan pasar, kebutuhan inventaris, dan lain-lain.

6. Meningkatkan mobilitas

Mungkin kita sering penasaran bagaimana usaha bisa berjalan dengan baik meski cabang tersebar di beberapa kota. Bahkan cabang bisa jadi ada di luar negeri.

Bila tidak ada alat bantu sudah pasti komunikasi satu sama lain akan terhambat dan pada akhirnya mobilitas akan tertanggu. Dengan software ini jarak dan waktu bukan lagi alasan untuk optimasi bisnis.

7. Mengoptimalkan produktifitas

Produktifitas menjadi kata kunci dalam sebuah bisnis. Karyawan tidak lagi ada alasan untuk melakukan sebuah pekerjaan yang berpotensi berulang karena cukup sekali tekan maka akan langsung menghasilkan produk yang sesuai.

8. Mengoptimalkan keamanan database

Keamanan database sudah menjadi kewajiban bagi pelaku usaha karena tak ubahnya menjaga aset. Oleh karena itu wajar saja bila pelaku usaha akan investasi besar-besaran untuk mengamankan aset mereka. Selain itu pastinya juga untuk menjaga kepercayaan mitra atau rekanan.

9. Meningkatkan layanan pelanggan

Khusus mereka yang memiliki usaha di bidang jasa sudah pasti kepuasan pelanggan adalah prioritas utama. Layanan pelanggan yang buruk akan berakibat fatal karena akan menurunkan tingkat kepercayaan publik.

10. Meningkatkan daya saing

Daya saing sebuah unit usaha salah satunya di wakili dengan adanya stabilitas dalam semua lini. Aplikasi ERP ini menjadi garansi bahwa apapun unit usaha di jalankan akan memiliki standar yang sama.

Diantara sekian banyak software sistem ERP ada satu nama yang cukup di perhitungkan. SystemEver demikian publik menyebutnya dimana software ERP murah tapi tidak murahan ini mampu menjawab semua kebutuhan.

Banyaknya ERP yang berkembang di pasaran setidaknya membuka ruang bagi pelaku usaha untuk memilih satu produk paling pas untuk unit usaha. Oleh karena itu wajib di kenali berbagai Produk dan Layanan Software ERP SystemEver Indonesia.

Software ERP SystemEver Indonesia

Beberapa alasan aplikasi ERP terbaik ini layak pilih dan menjadikan salah satu software cloud ERP Indonesia terbaik antara lain:

1. Berpengalaman 27 tahun

Usia lebih dari seperempat abad menjadikan SystemEver menjadi salah satu ERP yang bisa di terima industri dengan baik. Telah ada sejak zaman krisis dan bisa bertahan hingga saat ini tentu menjadi catatan manis dimana banyak pesaing berguguran tidak mampu menjawab kebutuhan usaha.

2. Akses mudah digunakan

Disaat yang lain baru bisa di gunakan sebatas desktop, ERP ini telah bisa di akses mengunakan laptop, tablet hingga smartphone. Siapa saja dengan mudah akan langsung bisa memahami dan menggunakan berbagai fitur yang ada di dalamnya.

3. Visual K

Teknologi itu memudahkan, demikian juga dengan ERP ini karena dibekali Visual K. Dengan fitur ini maka pengguna tinggal input dan tarik data. Proses kalkukasi sudah berjalan dengan sendirinya dan kemudian akan disajikan berbagai data yang dibutuhkan.

4. Consultant K

Tak hanya dibekali Visual K tapi ERP ini juga di sokong Consultant K untuk memudahkan dalam penggunaanya. Dengan fitur ini maka implementasi menjadi sangat mudah karena di tangani oleh ahlinya sehingga pengguna tidak membutuhkan ketrampilan khusus atau spesifik.

5. Cocok dengan budaya kerja bisnis tanah air

Budaya kerja bisnis di tanah air tentu beda dengan budaya yang ada di Eropa atau Amerika. Oleh karena itu ERP yang ada telah di customize sesuai kebutuhan di tanah air. Berbagai asek yang muncul telah di tambahkan sehingga prediksi akan lebih akurat.

6. Multi bahasa

Selain bisa di akses menggunakan bahasa Inggris, aplikasi ini bisa juga di kelola menggunakan bahasa Indonesia. Mengingat bahwa pelaku bisnis tanah air berasal dari berbagai negara khususnya Asia maka aplikasi ini juga bisa di akses menggunakan bahasa Mandarin, Jepang, Korea dan Vietnam.

7. Harga terjangkau

Tak perlu keluar biaya besar untuk membeli ERP. Pelaku usaha cukup menyewa secara bulanan dan nantinya setiap penyewa akan mendapat PIC atau person in charge yang bertanggung jawab untuk memastikan ERP bekerja dengan baik.

Secara sederhana produk milik YoungLimWon Softlab ini menyediakan sistem ERP terbaik dengan 2 kategori. Kategori pertama terkait dengan fitur yang ditandai dengan Visual K dan Consultant K. Sedikit banyak telah saya ulas di atas.

Selanjutnya berdasar versi maka saat ini telah ada 5 versi ;

i1 Series (Manajemen Akuntansi)

Sangat pas di gunakan bagi pemilik usaha yang ingin focus pada pencatatan bisnis. Dimana semua proses akan tercatat di sini dan tak ada uang akan keluar cuma-cuma karena terkontrol dengan sangat baik.

Poin utama dari seri ini adalah bagaimana manajemen akuntasi sesuai standar yang berlaku. Setiap proses disertai pencatatan sekaligus report yang kelak langsung bisa di gunakan tanpa harus ada proses editing.

Management invoice atau piutang (invoice tracking), analisis biaya, hitung laba rugi, hingga monitoring pendapatan dan pengeluaran dilakukan secara real time. Benar-benar aplikasi yang sangat berguna untuk memastikan jangan sampai profit tergerus tanpa kontrol.

Tak harus sarjana akuntasi atau mereka yang berpengalaman. Cukup mereka yang paham menggunakan dasar-dasar komputer maka software ini akang langsung bisa di gunakan.

i2 (HR / Manajemen Penggajian)

Memiliki usaha dengan jumlah SDM atau karyawan yang cukup banyak? Tak perlu khawatir dengan software ini maaka semua akan terbantu.

Tak hanya menghitung gaji pokok semata tapi juga upah lembur dan biaya-biaya lainnya bisa di lakukan aplikasi ini. Tidak berhenti di situ tapi laporan pajak terkait karyawan juga akan langsung bisa di tarik dari seri ini. Benar-benar memanjakan bagian Human Capital khususnya di bagian payroll tentunya.

Jumlah karyawan yang banyak dengan berbagai posisi tentu terdapat perbedaan benefit baik itu berkait dengan absensi, tunjangan, bonus ataupun potongan. Satu sistem untuk semua kebutuhan berkaitan dengan penggajian ada di SystemEver.

i3 (Manajemen Persediaan/Inventory Management)

Lain lagi bila ternyata untuk satu produksi membutuhan bahan yang cukup kompleks. Salah hitung bisa jadi akan di temukan berbagai barang yang tidak bermanfaat. Lain cerita dengan seri ini dimana semua pencatatan untuk proses Production Planning and Inventory Control (PPIC) akan berjalan sempurna.

Tak ada barang sedikitpun yang akan terbuang sia-sia. Satu sama lain saling terkoneksi untuk memastikan zero stock. Bila mana di gudang ada salah satu material yang akan habis maka alat ini akan langsung memberikan peringatan dini untuk segera di penuhi.

Fitur yang tersedia di versi i3 dan dapat di andalkan antara lain manajemen inventaris, mengelola stok gudang, mengelola pesanan dan sistem pemesanan, sampai dengan memonitor penjualan.

i5 (Manajemen Penjualan dan Distribusi)

Tak cukup dengan beberapa aplikasi tepat guna di atas maka SystemEver masih menelurkan model i5. Versi ini palin tepat digunakan untuk usaha yang bergerak di bidang distribusi.

Keunggulan ERP versi i5 yakni mampu menghubungkan berbagai bagian mulai dari pembelian hingga penjualan. Tak lupa sistem akuntansi di dalamnya terintegrasi dengan baik.

Tracking produk juga sangat mudah jadi tidak perlu takut tidak tahu posisi unit ada di mana. Berbagai laporan dari status penjualan, penerbitan faktur pajak penjualan, dan monitor kinerja sales pun terlihat disini.

i7 (Manajemen Pabrik/Manufacturing Management)

Usaha kian besar dan kompleks pastinya, untuk itu di butuhkan aplikasi dengan dukungan terbaik. Satu yang di unggulkan dari SystemEver ini pastinya ERP versi i7. Fitur dengan fungsi manajemen lengkap dan komprehensif.

Menjadi pilihan utama bagi perusahaan manufaktur berskala besar. Sistem ini telah terintegrasi dengan data MPS (Master Production Schedule) untuk produksi berjangka dan dilengkapi BOM (Bill of Material).

SystemEver versi i7 menjadi rekomendasi terbaik karena telah  menggabungkan beberapa model sebelumnya dan terintegrasi. Menjadi jaminan mutu bahwa bisnis akan terkontrol dengan sangat baik.

Tak diragukan lagi bila aplikasi ini tak hanya terbaik di tanah air tapi juga software ERP terbaik di Asia Tenggara. Dengan segala keunggulan buat kamu yang tertarik untuk menggunakan produk ini langsung bisa cek website mereka di https://systemever.co.id/ dan selamat mencoba.

Pos terkait