Mengatur Makanan untuk Mencegah GERD

Sehat itu mudah bagi mereka yang komitmen untuk menjaga pola makan. Salah satunya dengan mengatur makanan yang masuk ke perut untuk mencegah GERD.

Makanan untuk Mencegah GERD
palapanews.com

GERD atau yang biasa di sebut asam lambung sering menyerang siapa saja baik laki-laki atau perempuan, tua atau muda semua berpotensi terkena GERD. Meski saat ini telah banyak artikel yang mengulas tentang bahaya penyakit ini dan menawarkan berbagai obat luka pasca operasi tapi kesadaran masyarakat masih saja rendah.

YOUR EXISTING AD GOES HERE

Jangan sampai pola makan tidak teratur dan kemudian rasa sakit menyerang lambung. Bila hal ini terjadi mala penyerapan nutrisi tidak akan optimal.

Baca juga: Cara Mengatasi Asam Lambung Naik

Makanan untuk Mencegah GERD

Pola hidup sehat sangat dibutuhkan untuk mencegah GERD. Selain itu tentu saja makanan sehat kaya nutrisi. Agar GERD tidak menyerang maka perhatikan beberapa hal berikut ini:

YOUR EXISTING AD GOES HERE

1. Jangan Makan Terlalu Banyak

Ingat segala sesuatu yang berlebihan itu tidak baik. Pun demikian dalam pola konsumsi. Siapa saja yang makan terlalu banyak selain bisa menyebabkan kegemukan juga akan menyerang asam lambung.

Setiap orang memiliki porsi yang berbeda dan jangan tergoda untuk mengikuti orang lain. Mungkin ada orang sekitar kita yang makan dalam jumlah banyak dan ada pula dalam jumlah sedikit.

Ingat jumlah konsumsi makanan yang masuk ke dalam perut akan memiliki potensi GERD. Hanya masing-masing individu yang tahu kapasitas untuk kemudian diatur dan di kontrol agar jangan sampai terjadi GERD.

Saat seseorang mengonsumsi dalam jumlah banyak maka lambung akan dipaksa kerja keras untuk mencerna makanan. Lain hal bila mengonsumsi makanan dalam batas normal maka kerja lambung juga tidak akan terforsir.

2. Hindari Makanan yang Terlalu Asam

Ada sebagian orang yang suka mengonsumsi makanan dengan rasa asam berlebih. Tapi ingat setiap orang memiliki kapasitas lambung yang berbeda-beda. Bila tidak pernah makan sesuatu dengan kadar asam berlebih maka jangan coba-coba.

Bila di paksakan maka bisa jadi lambung akan memberontak dan pastinya rasa sakit akan timbul. Mencegah GERD paling mudah salah satunya dengan menghindari aneka makanan dengan rasa asam.

Mengonsumsi makanan atau buah dengan rasa asam sejatinya boleh selama dalam batas normal atau tidak berlebih. Jangan pula dilakukan dalam durasi yang cukup panjang karena lambung akan terus merasa di serang.

Oleh karena itu bila ingin sehat mulai sekarang pastikan tahu kapasitas perut agar tidak timbul rasa mulas secara tiba-tiba. Paling penting tentu saja perhatikan pilihan makanan untuk mencegah GERD sebagai prioritas.

referensi artikel : https://www.guesehat.com/3-cara-merawat-luka-setelah-operasi

Pos terkait