10 Lokasi Ngabuburit di Jogja ter-Hits

6. Kampung Ramadan Jogokariyan

pasar tiban jogokariyan
majelisnurhidayah.com

Kampung Ramadan yang satu ini menjadi salah satu yang cukup fenomenal karena telah ada sejak tahun 2004. Layaknya kampung Arab dimana apa yang tersaji bisa dibilang seperti aslinya.

Selain bisa jalan-jalan disini mereka akan membagikan 1000 porsi takjil atau menu bagi yang puasa. Nah pas bukan bila memang ngabuburit dalam keadaan kantong kosong.

YOUR EXISTING AD GOES HERE

7. Jalur Gaza

jalur gaza jogja
antoksoesanto.blogspot.com

Jangan alergi ketika mendengar Jalur Gaza karena seringnya media memberitakan tentang perang dan konflik. Di Jalur Gaza yang satu ini kamu bisa belanja aneka lauk dan sayur untuk kebutuhan buka puasa.

Jalur yang satu ini berada di Nitikan, Umbulharjo, Jogja dan akan mulai penuh sesak pada jam sore. Jangan takut berdesak-desakan karena itu justru menjadi pengalaman yang seru daripada berbelanja kuliner pada tempat yang sepi bukan.

8. Kawasan UGM

YOUR EXISTING AD GOES HERE
ngabuburit di ugm
kabarnesia.com

Berburu kuliner sudah biasa dan ingin yang lebih ada baiknya jalan-jalan ke UGM. Di kawasan UGM kamu akan temukan berbagai macam produk mulai dari kuliner, fashion, hingga kebutuhan sehari-hari.

Selain itu disini kadang ada komunitas yang sedang berlatih dan kita bisa duduk manis melihatnya. Atau bisa juga menyusuri berbagai titik untuk menikmati keindahan lainnya.

Pos terkait